Press ESC to close

Gerakan Peduli Sampah Nasional di Wilayah Kodim 0728/Wonogiri Tahun 2015

Beberapa waktu lalu Sabtu (21/2) telah dilaksanakan Gerakan Peduli Sampah Nasional di wialyah  Kabupaten Wonogiri, kegiatan tersbut melibatkan Anggota Kodim 0728/Wonogiri 30 orang, Polres Wonogiri 9 orang, BPBD Wonogiri 5 orang, Perangkat  Desa  12 orang, Ormas  11 orang  dan  Masyarakat 129 orang.

Karya bakti dilaksanakan dengan sasaran yaitu Pasar dan Terminal Kecamatan Eromoko, Lokasi longsor yang di Dsn. Traman Ds. Pare dan di Dsn. Ngringin Ds. Keloran, Kecamatan Selogiri, Kabupaten Wonogiri.

Karya bakti dilaksanakan sebagai ”Geraakan Peduli sampah Nasional di tahun 2015” di wilayah Kabupaten Wonogiri, dengan perbersihan sampah tersebut, sehingga sampah tidak tercemar kemana-mana yang mengakibatkan penyumbatan saluran air sehingga berakibat fatal, yang mengakibatkan banjir karena saat sekarang musim penghujan, tandas Komandan Kodim 0728/Wonogiri melalui Pasiter Kodim 0728/Wonogiri Kapten Inf Tono.